Sebelumnya diperkirakan penjualan LCGC dapat mendekati low MPV. Ternyata hitungan itu tidak terwujud, banyak LCGC yang berat menanjak di bursa mobil. Dan berikut ringkasan berita populer lainnya:
Hadirnya mobil murah yang masuk dalam skema Low Cost Green Car (LCGC) di Indonesia sempat populer. Dibanderol dengan harga Rp100 jutaan, mobil ini dinilai terjangkau sehingga mampu menciptakan angka penjualan sangat baik.
Namun pergeseran tren di dunia otomotif bisa berubah dengan cepat. Belakangan, hampir semua penjualan mobil LCGC anjlok. Kecuali Daihatsu Sigra dan Honda Brio. Selanjutnya baca di sini.
2. Servis di Bengkel Resmi Menguras Kantong, Benarkah?
Banyak anggapan bahwa biaya servis di bengkel resmi itu bisa menguras kantong. Atas alasan inilah banyak para pemilik mobil enggan melakukan perawatan kendaraannya di bengkel resmi.
Menanggapi hal ini, Toto Yulianto selaku Section Head of Service Administration PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menyebut biaya yang dikeluarkan untuk servis di bengkel resmi sebenarnya masih masuk akal dan wajar. Selengkapnya baca di sini.
2 dari 3 halaman
3. 5 Cara Mudah Menjaga Performa Mobil Kesayangan
Liburan dengan menggunakan kendaraan pribadi banyak dilakukan masyarakat Indonesia di akhir pekan. Bersama sanak keluarga, perjalanan dengan menggunakan mobil dianggap lebih nyaman dan hemat biaya.
Tak hanya sebelum berangkat, kendaraan juga perlu diperhatikan saat kembali dari perjalanan liburan.
Home »
bandar bola
,
bandar judi
,
bandar poker
,
berita bola
,
berita fakta
,
berita online
,
berita sport
,
info bola
,
info terkini
,
Top3 Berita Hari Ini: LCGC Loyo dan 5 Cara Bikin Perfoma Mobil Tetap Mantap.
» Top3 Berita Hari Ini: LCGC Loyo dan 5 Cara Bikin Perfoma Mobil Tetap Mantap
No comments:
Post a Comment